- Grand Spinn Touch™ adalah sebuah slot video 3 gelondong, 3 baris dengan Multiplier Wilds, fitur Nudge, dan 3 Jackpots.
- Permainan dimainkan dengan 10 baris taruhan (tetap) dan berbagai nilai taruhan.
- Level taruhan ditetapkan dengan menggunakan pemilih LEVEL. Catatan: hanya tersedia jika terjadi tingkat multi taruhan.
- Nilai koin ditetapkan dengan menggunakan selektor NILAI KOIN.
- KOIN menampilkan jumlah koin yang tersedia untuk ditaruhkan.
- MAIN OTOMATIS memainkan permainan secara otomatis pada sejumlah babak yang dipilih.
- Kombinasi kemenangan dan pembayaran dilakukan sesuai dengan Tabel Pembayaran.
- Kemenangan baris taruhan dalam koin setara dengan nilai yang ditampilkan pada Tabel Pembayaran dikalikan dengan level taruhan.
- Kemenangan baris taruhan dalam mata uang setara dengan kemenangan dalam koin dikalikan dengan nilai koin.
- Hanya kemenangan tertinggi per baris taruhan yang dibayarkan.
- Kemenangan baris taruhan dibayarkan secara berurutan dari gelondong paling kiri ke gelondong paling kanan.
- Catatan: Fungsi berikut mungkin tidak tersedia di beberapa kasino: Main otomatis, Putar Cepat, Henti Cepat.
- Setiap kali ada kombinasi kemenangan di atas gelondong, fitur Nudge diaktifkan. Setelah kemenangan dihitung, jika simbol teratas pada gelondong pertama sama dengan simbol yang menang, gelondong pertama berpindah 1 simbol ke bawah dan kemenangan dihadiahkan kembali.
- Gelondong akan terdorong hingga simbol di atas simbol kemenangan berbeda. Proses ini kemudian diulangi untuk gelondong kedua dan akhirnya gelondong ketiga.
- Ketika gelondong berhenti mendorong, kemungkinan ada simbol tanda panah atas di atas gelondong. Untuk kasus ini, gelondong akan dipindahkan ke bawah tumpukan simbol yang menang saat ini dan kemenangan akan dihitung. Gelondong kemudian akan mulai mendorong dan membayar dari posisi ini seperti dijelaskan di atas.
- Simbol panah atas akan dikeluarkan setelah seseorang menggunakannya dan digantikan dengan simbol kosong. Saat gelondong berada di atas tumpukan simbol kemenangan, dorongan akan berlanjut pada gelondong selanjutnya seperti biasa hingga gelondong ketiga telah didorong sepenuhnya.
- Simbol kosong dapat muncul di mana saja di atas gelondong 1-3. Simbol kosong tidak berbayar.
- Fitur Nudge dimainkan pada level taruhan dan nilai koin yang sama seperti putaran yang mengaktifkan fitur tersebut. Level taruhan dan nilai koin tidak dapat diubah selama fitur Nudge.
- Kemenangan Fitur Nudge ditambahkan pada saldo.
- Simbol Multiplier Wild dapat muncul di mana saja di atas gelondong 1-3 dan menggantikan seluruh simbol, kecuali simbol panah atas dan simbol Jackpot.
- Satu Multiplier Wild di atas baris taruhan yang menang menggandakan kemenangan sebanyak 2 kali, dua Multiplier Wilds menggandakan kemenangan 4 kali dan tiga Multiplier Wilds menggandakan kemenangan sebanyak 8 kali.
- Kemenangan Jackpot tidak terdampak oleh simbol Multiplier Wild.
- Ketika seluruh gelondong selesai didorong, ada kemungkinan simbol Jackpot muncul di atas gelondong.
- Jika setiap gelondong memiliki simbol Jackpot di atas tumpukan kemenangan, pemain dihadiahkan Jackpot berbayar paling rendah dari simbol Jackpot yang ada.
- Misalnya: 3 simbol Mega Jackpot akan berbayar Mega Jackpot; 2 simbol Mega Jackpot dan 1 Simbol Midi Jackpot akan berhadiah Midi Jackpot; dan 1 simbol Mega Jackpot, 1 simbol Midi Jackpot dan 1 simbol Mini Jackpot akan berhadiah Mini Jackpot.
- Jika tidak ada kombinasi kemenangan di atas gelondong, tetapi 3 simbol Jackpot mendarat di atas baris taruhan, Jackpot yang relevan dihadiahkan dengan aturan di atas.
- Mini Jackpot adalah Jackpot tetap yang berhadiah sebuah kemenangan koin 40 dikalikan dengan level taruhan.
- Midi Jackpot adalah Jackpot tetap yang berhadiah 200 kemenangan koin yang dikalikan dengan level taruhan.
- Mega Jackpot adalah Jackpot tetap yang berhadiah satu kemenangan koin 10000 dikalikan dengan level taruhan.
- Kemenangan Jackpot ditambahkan pada saldo.
Permainan Utama
|
|
Tombol Putar
Ketuk untuk mulai bermain pada tingkat taruhan dan nilai koin saat ini.
Pada mode lanskap, sentuh area permainan untuk menyembunyikan tombol Putar.
Henti Cepat: Ketuk area permainan pada saat putaran untuk menghentikan gelondong.
|
|
Menu
Ketuk untuk mengakses setelan permainan dan informasi permainan.
|
|
Suara
Ketuk untuk mengaktifkan atau menonaktifkan Suara tanpa harus masuk ke menu setelan.
|
|
Menu setelan cepat
Ketuk tanda tambah untuk mengakses menu setelan Cepat.
|
|
Putar Cepat
Ketuk untuk mengaktifkan atau menonaktifkan Putar cepat tanpa harus masuk ke menu setelan.
|
|
Main otomatis
Ketuk untuk mengaktifkan atau menonaktifkan Main Otomatis tanpa harus masuk ke menu setelan. Tetapkan 50 babak secara default.
|
|
Keluar
Ketuk untuk meninggalkan permainan.
|
Setelan Permainan dan Informasi Permainan
|
|
-
Suara Permainan: Ketuk tuas untuk mengaktifkan atau menonaktifkan suara.
|
|
- Main otomatis: Tarik atau ketuk penggeser untuk mengaktifkan main otomatis untuk menetapkan opsi main otomatis dan jumlah babak. Main otomatis memainkan permainan sebanyak putaran yang dipilih.
- Jika kemenangan tunggal melebihi. Hentikan Main Otomatis ketika jumlah yang Anda menangkan melebihi atau sama dengan jumlah yang Anda tetapkan.
- Jika dana tunai bertambah sebanyak: Hentikan Main Otomatis jika dana tunai bertambah sebanyak jumlah yang Anda tetapkan.
- Jika dana tunai berkurang sebanyak: Hentikan Main Otomatis jika dana tunai berkurang sebanyak jumlah yang Anda tetapkan.
- Jika Jackpot dimenangkan. Hentikan Main Otomatis ketika Jackpot dimenangkan.
Catatan: Jika koneksi Anda terputus di tengah permainan, semua setelan Main Otomatis akan kembali ke setelan awal pada saat Anda memuat ulang permainan.
Catatan: Beberapa pilihan main otomatis bersifat wajib untuk beberapa yurisdiksi.
- Putar cepat: Ketuk tuas untuk mengaktifkan atau menonaktifkan Putar Cepat.
- Mode Pegangan Kiri: Ketuk untuk mengaktifkan atau menonaktifkan pegangan kiri.
|
|
-
Taruhan dalam uang tunai: Tampilkan jumlah taruhan Anda dalam mata uang yang dipilih.
-
Taruhan dalam koin: Tampilkan jumlah taruhan Anda dalam koin.
-
Level taruhan: Tarik atau ketuk penggeser untuk memilih jumlah koin untuk ditaruhkan.
-
Nilai koin: Tarik atau ketuk penggeser untuk memilih nilai koin.
|
|
Tabel pembayaran
Ketuk untuk melihat kombinasi kemenangan dan pembayaran.
|
|
Aturan Permainan
Ketuk untuk melihat aturan permainan.
|
|
Riwayat Permainan
Ketuk untuk melihat riwayat permainan terakhir Anda.
Riwayat permainan hanya tersedia pada saat bermain dengan uang.
|
|
Kembali
Ketuk untuk kembali ke permainan utama.
|
Main otomatis
|
|
Main otomatis
Ketuk untuk memulai Main Otomatis.
Jumlah putaran yang dipilih ditampilkan pada tombol.
|
|
Hentikan Main Otomatis
Ketuk untuk menghentikan Main Otomatis.
Jumlah putaran yang tersisa ditampilkan pada tombol.
|
|
Putar Cepat
Ketuk untuk memulai putar Cepat.
|
Catatan: Beberapa operator mungkin tidak menawarkan semua setelan permainan yang disajikan.
- Imbalan teoretis bagi pemain untuk permainan ini adalah 96.19%
- Fitur dan setelan permainan berikut mungkin dikenai syarat dan ketentuan situs permainan. Untuk informasi lebih lanjut mengenai hal berikut, merujuklah pada situs web permainan:
- Prosedur yang digunakan untuk mengelola babak permainan yang belum diselesaikan.
- Waktu setelah sesi permainan yang tidak dimainkan berakhir secara otomatis.
- Jika terjadi malafungsi pada perangkat keras/lunak permainan, seluruh taruhan permainan dan pembayarannya dianggap batal dan seluruh taruhan terdampak akan dikembalikan.
Catatan: Tabel berikut hanya berlaku jika Anda bermain dengan bahasa selain bahasa Inggris.
Istilah bahasa Inggris
|
Istilah Terjemahan
|
Jackpot |
Hadiah Utama |
Mini |
Mini |
Midi |
Midi |
Mega |
Mega |
Multiplier Wild |
Liar Pengganda |
Nudge |
Dorong |
Aturan permainan dihasilkan:
2021-10-29 12:25:41